Cahaya
Pengaruh cahaya pada tumbuhan adalah mengakibatkan proses terjadinya fotosintesis pada tumbuhan yang mempunyai klorofil. Fotosintesis merupakan reaksi anabolisme yang dilakukan oleh tumbuhan sebagai produsen. Berkat adanya kloroplas di dalamnya sel-sel tumbuhan mengahasilkan zat tepung dengan menggunakan air, karbondioksida dan cahaya matahari. Fotosintesis dilakukan pada tumbuhan yang mempunyai klorofil. Dengan itulah tumbuhan hijau dapat mengolah makananya dan proses pengolahan makanan pada tumbuhan adalah:
Air + CO2 + Cahaya matahari à karbohidrat (C6H12O6) + O2
Fotosintesis dibagi menjadi 2 reaksi :
1. Reaksi Terang

2. Reaksi Gelap
Reaksi gelap fotositesis dapat berlangsug tanpa bergantung pada cahaya matahari. Reaksi gelap disebut juga dengan siklus calvin yang berlangsung di dalam stroma atau matriks kloroplas. Pada reaksi gelap memerlukan energi ATP, ion hidrogen, dari NADPH dan molekul CO2.